Posting Details

Pengumumuan Wisuda Semester Gasal 2022
Lalu / 2022-12-06 16:56:16

PENGUMUMAN

Nomor : 09/PAN-1/.028/XI/2022

 DIBERITAHUKAN KEPADA SEMUA MAHASISWA/I IAI QAMARUL HUDA BAGU YANG SUDAH MENGIKUTI UJIAN MUNAQASAH SKRIPSI BAHWA PELAKSANAAN UJIAN SKRIPSI GELOMBANG TERAKHIR PADA TANGGAL 3 DESEMBER 2022 DAN BAGI YANG TIDAK MENYELESAIKAN SAMPAI BATAS YANG SUDAH DITENTUKAN DIANGGAP CUTI. PELAKSANAAN YUDISIUM PADA HARI  RABU TANGGAL 21 DESEMBER 2022 JAM/WAKTU : 08.00 WITA SEDANGKAN PELAKSANAAN WISUDA PADA TANGGAL 28 DESEMBER 2022. ADAPUN KETENTUAN PESERTA YUDISIUM SEBAGAI BERIKUT :

  1. MEMBAYAR BIAYA PENDAFTARAN YUDISIUM DAN WISUDA (RP. 2.700.000) PADA BANK NTB SYARI’AH DENGAN NOMOR REKENING : 5070200003380 ATAS NAMA INSTITUT AGAMA ISLAM QOMARUL HUDA
  2. MENUNJUKAN SURAT KETERANGAN BEBAS BEBAN MATA KULIAH
  3. MENUNJUKAN SURAT KETERANGAN BEBAS BIAYA KULIAH
  4. SURAT KETERANGAN BEBAS BUKU PERPUSTAKAAN
  5. MENYERAHKAN SKRIPSI YANG SUDAH DI UJIKAN DAN SAHKAN
  6. MEMAKAI PAKAIAN DENGAN KETENTUAN :
  7. Bagi wanita memakai baju kain warna putih lengan panjang (kain) bukan kaos
  8. Memakai rock warna hitam bagi wanita bukan celana
  9. Menggunakan Al-mamater untuk semua baik pria maupun wanita
  10. Bagi Pria memakai baju warna putih lengan panjang (kain) bukan kaos
  11. Memakai celana warna hitam (kain) bukan jins dan memakai kopiah hitam
  12. BAGI MAHASISWA/I DI WAJIBKAN MENGIKUTI YUDISIUM DENGAN KETENTUAN DI ATAS DAN YANG TIDAK MENGIKUTI YUDISIUM MAKA WISUDA AKAN MENGIKUTI PADA TAHUN BERIKUTNYA.

     

Comments (3)
Leave A Comment
Atas